JADILAH ORANG YANG BERMANFAAT BAGI ORANG LAIN Oleh: Sutrisno, S. Pd.

Minggu, 02 Agustus 2020

Iringan Tari Indang (Dindin Badindin) mp3

Tari Indang merupakan tarian dari daerah Sumatra. Gerakannya energik dan membutuhkan konsentrasi tinggi. Di buku tematik kelas 6 semester 1 tema 2, ada kompetensi dasar memperagakan gerak Tari Indang. Untuk materi bisa dilihat di youtube sutrisno channel. Download gratis iringan Tari Indang (Dindin Badindin) silahkan klik link di bawah ini!